Laporan Kemajuan Waspola Facility April 2012. Dokumentasi No: 028/2012/WPI/C4/MR3 (AusAID Initiative INI 390)

Pengarang:Waspola Facility
Penerbit:Jakarta: Waspola Facility, 2012; vi, 9 hal + tabel + grafik, 30 cm
Tahun Terbit:2012
No. Klasifikasi:651.78 Was l
Kata Kunci:Laporan Kemajuan, April 2012, Waspola Facility, AMPL, Rencana Pengamanan Air, ODF, STBM, Nawasis
Lokasi:Perpustakaan Pokja AMPL. Telepon 021-31904113
Kategori:Laporan

Maksud dari disusunnya laporan kemajuan ini yaitu untuk memberikan informasi kepada para pemangku kepentingan dan peminat tentang status kemajuan pelaksana Waspola Facility.  Laporan periode April 2012 ini lebih diutamakan pada fasilitasi terhadap Pokja AMPL baik pusat maupun daerah serta proyek dan mitra pembangunan AMPL lainnya serta pengadministrasian proposal-proposal kegiatan yang perlu segera memperoleh pengesahan dan penetapan agar dapat dilaksanakan dengan lancar.

Selain fasilitasi terhadap Pokja AMPL, kegiatan lain yang dilaksanakan yaitu studi konstelasi perencanaan air minum dan sanitasi; pengembangan sinergi perencanaan dan kelembagaan AMPL; pengembangan water safety plan (WSP); pemantauan status Pokja AMPL Daerah; kemitraan dengan Proyek/Pokja AMPL Pusat dan Daerah; sinergi PNPM dan AMPL; knowledge management, komunikasi dan advokasi; Nawasis; peningkatan kapasitas; pengarusutamaan gender; dan pengelolaan proposal kegiatan.

 



Post Date : 07 November 2012