Membangun Komitmen Pembangunan AMPL Berkelanjutan: Laporan Hasil Lokakarya Nasional Konsolidasi Pelaksanaan Kebijakan AMPL Berbasis Masyarakat Tahun 2006

Penerbit:WASPOLA, 2007, 17 hal
Tahun Terbit:Th. 2007
No. Klasifikasi:371.37 WAS m
Kata Kunci:prosiding, kebijakan AMPL, lokakarya, Semarang, 2006
Lokasi:Perpustakaan AMPL, Telp. 021-31904113, Perpustakaan WASPOLA, Telp. Telp.021-3142046
Kategori:Prosiding

Lokakarya ini dilaksanakan dalam upaya membangun komitmen bersama dalam mewujudkan pembangunan AMPL yang berkelanjutan sebagai rangkaian kegiatan tahunan dalam fasilitasi operasionalisasi kebijakan di 49 kabupaten/ kota di 9 propinsi.

Lokakarya diselenggarakan di Hotel Novotel Semarang tanggal 6-9 Februari 2007 dihadiri oleh 86 peserta dengan agenda utama berbagi pengalaman daerah, memetakan potensi dan program dalam mendukung operasionalisasi rencana strategis pembangunan AMPL di daerah dan merumuskan tindak lanjut daerah dalam mewujudkan komitmen pembangunan AMPL yang berkelanjutan.

Daftar Isi:

1. Pendahuluan
1.1 Umum
1.2 Agenda

2. Pelaksanaan Lokakarya
2.1 Pembukaan
2.2 Pengalaman Daerah
2.3 Progress Masing-masing Daerah
2.4 Kunjungan Lapangan

3. Hasil dan Kesimpulan Lokakarya
3.1 Pokok-pokok Hasil Lokakarya
3.2 Kesimpulan

4. Rekomendasi



Post Date : 14 Januari 2009