Petunjuk Teknis Stop Buang Air Besar Sembarangan untuk Fasilitator

Penerbit:Jakarta, Ditjen Pengendalian Penyakit & Penyehatan Lingkungan, Depkes kerjasama dengan Pokja AMPL Pusat, 2008, 16 hal
Tahun Terbit:Th. 2008
No. Klasifikasi:363.72 DIR p
Kata Kunci:petunjuk, sanitasi, stop BABS, juknis - fasilitator
Lokasi:Perpustakaan AMPL, Telp. 021-31904113
Kategori:Petunjuk

Petunjuk teknis ini berguna sebagai sumber gagasan bagi fasilitator dan atau petugas pemicuan serta pihak-pihak yang berkeinginan mengetahui dan melaksanakan fasilitasi pemicuan Stop BAB Sembarangan dalam kegiatan pertemuan berlangsungnya orientasi Stop BAB Sembarangan, advokasi ke stakeholders, pelatihan tim fasilitator dan pemimpin lokal (natural leaders) dan kegiatan perencanaan Stop BAB Sembarangan.
 
Petunjuk teknis ini dibagi menjadi beberapa tahapan, meliputi tahap pra pemicuan di lapangan, tahap pemicuan di lapangan, tahap paska pemicuan, dan tahap monitoring dan evaluasi.

Daftar Isi:

1. Pendahuluan
1.1 Latar Belakang
1.2 Tujuan, Sasran, dan Manfaat
1.3 Sistematika Penggunaan Juknis

2. Persiapan Pra Pemicuan
2.1 Pengenalan Lingkungan
2.2 Peluang dan Kendala
2.3 Koordinasi Lintas Sektor

3. Pelaksanaan Pemicuan
3.1 Sasaran Pemicuan
3.2 Peranan Fasilitator
3.3 Langkah-Langkah Pemicuan

4. Paska Pemicuan
4.1 Tujuan dan Proses Dukungan
4.2 Langkah-Langkah Pasca Pemicuan Stop BAB Sembarangan
4.3 Tindak Lanjuti Fasilitator/ Petugas
4.4 Peran dari Sektor Swasta dalam Penyediaan Material
4.5 Pengembangan Stop BAB Sembarangan di Sekolah
4.6 Verifikasi, Deklarasi dan Sertifikasi Open Defecation Free (ODF)

5. Monitoring dan Evaluasi
5.1 Tujuan Monitoring dan Evaluasi
5.2 Pelaksanaan Monitoring dan Evaluasi
 



Post Date : 26 Juni 2009