Artikel

Halaman : 4
Menampilkan 61 - 80 dari 171 data

Waspadai Banjir!

BANJIR bandang dan longsor di Kab. Jember Senin lalu menewaskan lebih dari 50 orang.

Air Kemasan: Kebutuhan atau Keterpaksaan?

PERTANYAAN ini merupakan esensi dari tanya jawab antara salah satu anggota hakim Mahkamah Konstitusi (MK) dengan penulis, saat menjadi saksi ahli dalam sidang gugatan judicial review Undang-Undang (UU) No 7 Tahun 2004 tentang Sumberdaya Air.

Saya Akan Pergi ke TPA Baru

BAK semut mengerumuni gula. Mungkin peribahasa ini pantas untuk menggambarkan bagaimana kegiatan para pemulung sampah di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Jelekong.

Orang Susah Harus Makan Sampah

JUMAT siang (30/12) hujan deras mengguyur tempat pembuangan akhir (TPA) sampah Kota Banjarnegara di Dusun Gunungsari Desa Winong, 10 kilometer barat daya kota setempat.

Mengandalkan Berkah Air Hujan

Kami tidak berani lagi mandi di Sungai Musi saat surut. Takut gatal-gatal, kata Zaenuddin (43), nelayan di Kampung Sungsang, Kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan.

Sampah DKI Jadi Listrik

Jakarta --- pernah masuk ke sebuah lokasi pembuangan sampah tapi tak merasa risi dengan baunya ? Poempida Hidayatulloh, Presiden PT Indo Enviro Waste Management, pernah, sekitar tiga tahun lalu, di Austria.

Penanganan Sampah dan Keseriusan Pemerintah

SAMPAH telah menjadi isu sentral seluruh pemerintah daerah. Penanganan sampah membutuhkan lebih dari sekadar pengangkutan, pembuangan, dan penimbunan.

Kita dan Sampah

SAMPAH memang sangat berhubungan dengan hal-hal buruk, tak disukai, menjijikkan, atau sesuatu yang mesti segera disingkirkan

Sampah, Problem Superpelik

BERAWAL dari longsornya tempat pembuangan akhir (TPA) Leuwigajah di Kp. Pojok, Kel. Leuwigajah, Kec. Cimahi Selatan dan Desa Batujajar Timur, Kab. Bandung 21 Februari 2005 lalu, persoalan sampah terutama di Kota Bandung menjadi superpelik.

Solusi Tuntas Mengolah Sampah

JENIS dan jumlah sampah kota di Indonesia sangat tipikal, didominasi oleh jenis sampah organik dalam jumlah yang cukup besar.

Tak Ada Kemajuan dalam Mengatasi Banjir

Posisi geografis dan topografi Jakarta memang tidak memungkinkan ibu kota republik ini terhindar dari bencana banjir.

Banjir Cileuncang

MUSIM hujan saat ini, para pengguna jalan di Kota Bandung mengeluh. Itu terjadi, akibat banjir cileuncang yang mengganggu arus lalu lintas.

Soal Banjir yang Kebanjiran Soal

Jangan bilang semoga kering atau mudah-mudahan tidak banjir. Jangan harap itu karena DKI Jakarta dan sekitarannya, mau tidak mau akan kebanjiran atau tergenang air.

Bau Busuk Ancam Bandung

Persoalan sampah Kota Bandung mendesak untuk segera diatasi. Pemerintah Kota Bandung pun harus segera menemukan lokasi TPA baru sebagai pengganti TPA Jelekong, yang diperkirakan mencapai batas maksimal akhir Desember ini.

Mampukah TPA Babakan Memikul Beban?

PASCALONGSOR TPA Leuwigajah, permasalahan sampah di Kota Bandung seakan tak pernah usai. Penggunaan TPA Jelekong sebagai tempat pembuangan sampah dari ribuan warga Kota Bandung dan Cimahi ternyata tak bertahan lama.

Sedia Ember Banyak sebelum Air Datang

BAGI pelanggan PAM Jaya, air berwarna hitam, berbau, atau malah tidak mengucur sama sekali, adalah masalah yang klise.

Lawan Racun Dengan Air

Dengarlah suara jernih Ruth Sahanaya. Siapa pun pasti mengaguminya. Penyanyi ini membuka rahasia tentang suaranya yang tetap bagus meski usianya sudah tak tergolong muda lagi.

Belajar Bersama Mencintai Air

BAGAIMANA agar masyarakat sadar lingkungan bersih? Didirikannya Kelompok Pemakai Air Bersih (Pokmair) tampaknya bisa menjadi salah satu solusi.

Ubah Sampah Jadi Wayang

BIASANYA banyak orang yang tak tertarik bergelut dengan timbunan sampah. Di samping baunya tak sedap, terkadang membuat tubuh menjadi kotor.

Air dari Perut Bumi

Ketika nanti bendungan di Sungai Bawah Tanah Bribin selesai dibangun, petualang seperti Thomas Suryono dan Bagus Yulianto dari Acintyacunyata Speleological Club (ASC) tak lagi dapat menelusuri tempat itu seperti dulu.

Terpopuler di Artikel

Tanah tak Lagi Menyimpan Air

Kategori : Kumpulan Berita - Kliping - Artikel

Sipesat, Cara Depok Menuju Bersih

Kategori : Kumpulan Berita - Kliping - Artikel

Ada "Wewangian" Baru di Kota Bandung

Kategori : Kumpulan Berita - Kliping - Artikel

Bangga Menjadi Abdi di "Kerajaan Sampah"

Kategori : Kumpulan Berita - Kliping - Artikel

Budayakan Membangun Sumur Resapan...

Kategori : Kumpulan Berita - Kliping - Artikel