Sampah Luar Jakarta

Halaman : 8
Menampilkan 141 - 160 dari 2437 data

Manisnya Bisnis Menyulap Sampah

DARI sebelumnya hanya sisa pembuangan, sampah ternyata memiliki nilai ekonomis. Yang terbaru, dengan sentuhan teknologi, sampah dapat diubah menjadi sumber energi listrik yang ramah lingkungan

Disdik Siapkan Kader Sampah

Program ini digagas untuk menciptakan lingkungan sekolah yang sehat sekaligus untuk mempertahankan predikat Medan sebagai Kota Metropolitan yang bersih. Kegiatan ini kita lakukan untuk membekali anak-anak kita agar bisa mengelola dan memanfaatkan sampah dengan tepat

Soal Sampah, Masyarakat Harus Dilibatkan

BANDUNG Tumpukan sampah di pinggir jalan dan pusat keramaian menjadi penyebab gagalnya Kota Bandung meraih Piala Adipura tahun ini

Sampah di Tegal Dikeluhkan

TEGAL Persoalan sampah di Kota Tegal masih belum bisa diatasi.Wakil Wali Kota Tegal Habib Ali Zaenal Abidin mengatakan, tempat pembuangan sampah (TPS) sementara di Jalan Kemuning, Kelurahan Kejambo,Tegal Timur,Kota Tegal itu telah lama dikeluhkan warga akibat baunya yang mengganggu

Mendayagunakan Sampah ala Kampung 3R

DATA Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) menunjukkan produksi sampah DKI Jakarta mencapai 6.500 ton per hari. Jumlah itu setara dengan setengah bangunan Candi Borobudur.

Menabung Uang di Bank Sampah

KENDAL Sampah yang selama ini hanya dibuang di tempat pembuangan akhir (TPA) kini bisa ditabung.Warga bisa mendapatkan uang dari menjual sampah di bank sampah.

Olah Limbah, Kurangi Sampah

Barang bekas bukan berarti tidak bisa dibuat menjadi lebih bermanfaat. Di tangan siswa SMK Probolinggo, barang bekas pun disulap menjadi hal yang bermanfaat.

Tangerang Proyeksikan 1.000 Unit Bank Sampah

PEMKOT Tangerang akan segera membangun 1.000 unit bank sampah. Proyeksi pembangunan ribuan bank sampah pada setiap RW dikarenakan pemda setempat tidak ingin peringkatnya turun. "Kita sudah tiga kali mendapat penghargaan Adipura: sebagai kota bersih. Maka, 1.000 unit bank sampah akan kita bangun," kata Wakil Wali Kota Arief R Wirmansyah kepada pers akhir pekan lalu.

Perda Bebas Sampah Akan Direvisi

DINAS Kebersihan dan Pertamanan (DKP) Kota Depok berencana merevisi Peraturan Daerah (Perda) No 14 tahun 2001 tentang Depok Bebas Sampah. Sebab, dalam perda tersebut peran pemerintah cukup dominan dalam menanggulangi masalah sampah. Sedangkan peran masyarakat relatif kecil. Padahal, masalah sampah bukan hanya domain pemerintah, melainkan juga seluruh warga Depok.

Sampah Jadi Masalah Serius

CIMAHI Pemerintah Kota Cimahi dituntut untuk terus berbenah. Predikat sebagai kota peraih Adipura tidak lantas disikapi dengan berpuas diri

Bank Dunia: Dunia Hadapi Masalah Sampah

Penghuni kota besar di dunia dengan cepat memproduksi makin banyak sampah dalam "krisis yang membayangi" dan akan menimbulkan beban sangat besar bagi lingkungan hidup dan sektor keuangan, demikian peringatan Bank Dunia.

BANK SAMPAH RESIK BECIK SEMARANG, Dari Teras Rumah, Gerakkan Ratusan Warga

Pagi baru beranjak, Matahari belum lama bangkit dari peraduannya. Di halaman rumah seluas 2 x 5 meter,Ika Yudha Kurniasari, 39,mulai menjemur plastik-plastik kemasan yang sudah tak terpakai.

Rahudman Akan Tegas Atasi Sampah

MEDAN Wali Kota Medan Rahudman Harahap menegaskan, akan menerapkan Peraturan Daerah (Perda) No 8/2002 tentang Retribusi Pelayanan Kebersihan yang mengatur sanksi kurungan dan denda bagi pembuang sampah sembarangan

16 Tahun Tanpa Adipura

PURWOKERTO- Kembali tak meraih Adipura, Banyumas menggenjot raperda pengelolaan sampah. Dengan raperda itu diharapkan penghargaan yang sudah 16 tahun tak mampir kembali dapat diraih.

Sampah dan Drainase Gagalkan Adipura

MAKASSAR Persoalan penanganan sampah dan drainase dituding sebagai biang gagalnya Kota Makassar meraih Piala Adipura 2012.Tumpukan sampah yang tidak terangkut di permukiman warga dan menyumbat drainase, mengurangi poin penilaian dalam upaya kota berpenduduk 1,3 juta jiwa ini meraih Adipura.

Memberi Nilai pada Sampah di Palembang

Sejumlah bank sampah mulai bermunculan atas inisiatif masyarakat di Kota Palembang, Sumatera Selatan. Meskipun masih dalam skala kecil, unit pengolahan sampah berbasis masyarakat secara mandiri ini mampu mengubah sampah menjadi barang kerajinan yang bernilai ekonomi.

Retribusi Sampah Naik

PEMERINTAH Kota Depok menaikan retribusi sampah sesuai Peraturan Daerah (Perda) No 5 Tahun 2012 tentang Retribusi Pelayanan Persampahan/Kebersihan. Struktur tarif digolongkan berdasarkan pelayanan yang diberikan, jenis serta volume yang dihasilkan, dan kemampuan masyarakat.

Tiga Zona TPA Sumur Batu Kembali Dibuka

MARGAHAYU - Pemerintah Kota (Pemkot) Bekasi, Jawa Barat, akan kembali membuka tiga zona di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Sumur Batu yang sebelumnya sudah ditutup. Pembukaan ini dilakukan untuk mengantisipasi luapan sampah di zona empat.

World Bank Bantu Tangerang

Bank Dunia berjanji akan memberikan bantuan kepada Pemerintah Kota Tangerang, sebesar US$25 juta. Kucuran anggaran sebesar itu untuk menjadikan Tangerang sebagai pilot project, bank sampah, kota hijau dan pengelola sampah kota yang berlokasi di TPA Rawa Kucing.

Sampah di Bandungan Tak Terurus

UNGARAN Warga yang bermukim di sekitar kawasan objek wisata Bandungan, Kabupaten Semarang mengeluhkan pengelolaan sampah buruk dan cenderung tak terurus

Terpopuler di Sampah Luar Jakarta

Konsentrasi Metana antara LEL dan UEL, Dapat Menyebabkan Ledakan di TPA Sampah

Kategori : Kumpulan Berita - Artikel - Sampah Luar Jakarta

Mengintip Pengelolaan Sampah di Jerman

Kategori : Kumpulan Berita - Artikel - Sampah Luar Jakarta

Mengelola Sampah Puing Pascabencana

Kategori : Kumpulan Berita - Artikel - Sampah Luar Jakarta

KISAH TRAGIS TPA LEUWIGAJAH?

Kategori : Kumpulan Berita - Artikel - Sampah Luar Jakarta

Enri Damanhuri-Tri Padmi, Suami-Istri yang Menggeluti Sampah

Kategori : Kumpulan Berita - Artikel - Sampah Luar Jakarta